Pra TMMD 110, Antusias Masyarakat Bangun Jalan 10 Kilometer

- Jurnalis

Senin, 1 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Besar | Meskipun kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler 110 Kodim 0101/BS secara resmi belum di buka, namun antusias masyarakat setempat bersama anggota Satuan Penugasan (Satgas) senantiasa terlihat di kegiatan pekerjaan pembangunan.

Seperti terlihat masyarakat bersama anggota Satgas kompak saling membantu mengerjakan sasaran fisik pembangunan jalan sepanjang 10 Kilometer yang berlokasi di Desa Bueng Kecamatan Kota Jantho Kabupaten Aceh Besar, Senin (1/3/2021).

Baca Juga Artikel Beritanya :  Jaga Ketahanan Pangan diwilayah Koramil Lhoong, Ini Harapan Pasiter Kodim 0101/BS.

Geuchik Desa Bueng, Bapak Nasrudin bersama masyarakat tidak tinggal diam saat melihat anggota Satgas bekerja merapikan pengerjaan alat berat pada pembangunan jalan tersebut.

Mereka tidak sungkan menyempatkan diri disela-sela aktivitas sehari-harinya ikut bergabung dengan anggota Satgas demi kelancaran kegiatan pembukaan TMMD Reguler 110 Kodim 0101/BS.

Baca Juga Artikel Beritanya :  "Alhamdulilah". ASN Pemerintah Aceh Khusyuk Lantunkan Zikir dan Doa

Bapak Nasrudin mengaku sangat senang dengan adanya kegiatan TMMD, dimana kegiatan ini sangat membantu bagi masyarakat di desanya tersebut.

“Kami sangat senang TNI masuk di desa kami, makanya kami semua ikut turun membantu TNI dalam program TMMD ini,” ujarnya.

Baca Juga Artikel Beritanya :  Kapolda Aceh Pimpin Penetapan Kelulusan Seleksi Pendidikan SIP

Sementara itu, Kapten Inf Juari, S.Sos selaku Koordinator Lapangan (Koorlap) kegiatan pembangunan jalan mengatakan, bahwa kerjasama ini sangatlah penting bagi kelancaran kegiatan TMMD.

“Kebersamaan dengan masyarakat khususnya dalam proses pengerjaan pembukaan jalan sangat diharapkan, sebagaimana semboyan TNI AD yaitu bersama Rakyat TNI Kuat,” jelasnya.

Berita Terkait

BSI Salurkan KUR Terbesar, PWI Aceh Siap Kawal Penyaluran Tepat Sasaran
Ketua KPA Gayo Alas Dukung Dr. Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh
Sat Binmas Polres Aceh Besar Gencarkan Sambang di Pasar Tradisional untuk Jaga Kamtibmas
KPA Wilayah Tamiang Dukung Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh
“Viral! Oknum Inspektorat Aceh Besar Diduga Peras Geuchik Rp. 10 Juta Lebih
KPK Periksa Eks Stafsus Jokowi Arif Budimanta terkait Kasus LPEI
Imigrasi Sabang Jalin Kerja Sama dengan Media NOA untuk Perkuat Publikasi Pelayanan
PWI Kalsel Siap Dampingi Keluarga Jurnalis Juwita, Kapolda Beri Atensi Khusus
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 22:10 WIB

BSI Salurkan KUR Terbesar, PWI Aceh Siap Kawal Penyaluran Tepat Sasaran

Rabu, 23 April 2025 - 23:02 WIB

Ketua KPA Gayo Alas Dukung Dr. Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh

Rabu, 23 April 2025 - 17:36 WIB

Sat Binmas Polres Aceh Besar Gencarkan Sambang di Pasar Tradisional untuk Jaga Kamtibmas

Minggu, 20 April 2025 - 17:26 WIB

KPA Wilayah Tamiang Dukung Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh

Rabu, 16 April 2025 - 13:50 WIB

“Viral! Oknum Inspektorat Aceh Besar Diduga Peras Geuchik Rp. 10 Juta Lebih

Berita Terbaru

BOLA MANIA

Prediksi Burton Albion vs Wigan, League One 30 April 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 02:42 WIB

BOLA MANIA

Prediksi Jubilo Iwata vs Renofa Yamaguchi, J2-League 29 April 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 02:41 WIB