Polda Aceh Tingkatkan Patroli Menjelang 4 Desember

- Jurnalis

Kamis, 3 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh (fanews.id) — Kepolisian Daerah (Polda) Aceh memastikan tidak ada pengamanan khusus pada 4 Desember 2020. Hanya saja, petugas kepolisian akan meningkatkan patroli dan pengawasan di lapangan.

Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Ery Apriyono, S. I. K., M. Si dalam persnya mengaku tidak ada persiapan atau pengamanan khusus dilakukan menjelang 4 Desember. Tetapi, kegiatan pengamanan rutin petugas kepolisian lebih ditingkatkan.

Baca Juga Artikel Beritanya :  Bos Dorna Takkan Minta Rossi-Marquez Berdamai

“Polda tetap melaksanakan kegiatan-kegiatan rutin seperti biasa, tetapi kegiatan rutin itu ditingkatkan,” ujar Kabid Humas di Banda Aceh, Rabu (2/12).

Baca Juga Artikel Beritanya :  Delapan Hari Vaksinasi Massal Capai 5.572 Orang

Kabid Humas menyebutkan, kegiatan pengamanan rutin dimaksud seperti patroli dan penjagaan di lokasi titik yang telah ditentukan.

“Kita mengimbau kepada masyarakat agar tidak mudah terprovokasi. Situasi yang sudah aman dan damai di Aceh ini harus dipertahankan,” katanya.

Baca Juga Artikel Beritanya :  Gubernur Aceh Inginkan, IKAPTK Jadi Pengingat Pemimpin

Hingga saat ini institusinya belum menerima informasi apakah adanya penggiringan massa dari daerah menuju ke Banda Aceh.

“Menyangkut dengan penggiringan massa, sementara ini belum ada (informasi). Kita tetap mengantisipasi dan mudah-mudahan itu tidak ada,” pungkasnya.

 

Berita Terkait

BSI Salurkan KUR Terbesar, PWI Aceh Siap Kawal Penyaluran Tepat Sasaran
Ketua KPA Gayo Alas Dukung Dr. Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh
Sat Binmas Polres Aceh Besar Gencarkan Sambang di Pasar Tradisional untuk Jaga Kamtibmas
KPA Wilayah Tamiang Dukung Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh
“Viral! Oknum Inspektorat Aceh Besar Diduga Peras Geuchik Rp. 10 Juta Lebih
KPK Periksa Eks Stafsus Jokowi Arif Budimanta terkait Kasus LPEI
Imigrasi Sabang Jalin Kerja Sama dengan Media NOA untuk Perkuat Publikasi Pelayanan
PWI Kalsel Siap Dampingi Keluarga Jurnalis Juwita, Kapolda Beri Atensi Khusus
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 22:10 WIB

BSI Salurkan KUR Terbesar, PWI Aceh Siap Kawal Penyaluran Tepat Sasaran

Rabu, 23 April 2025 - 23:02 WIB

Ketua KPA Gayo Alas Dukung Dr. Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh

Rabu, 23 April 2025 - 17:36 WIB

Sat Binmas Polres Aceh Besar Gencarkan Sambang di Pasar Tradisional untuk Jaga Kamtibmas

Minggu, 20 April 2025 - 17:26 WIB

KPA Wilayah Tamiang Dukung Husnan Harun Pimpin Bappeda Aceh

Rabu, 16 April 2025 - 13:50 WIB

“Viral! Oknum Inspektorat Aceh Besar Diduga Peras Geuchik Rp. 10 Juta Lebih

Berita Terbaru

BOLA MANIA

Prediksi Burton Albion vs Wigan, League One 30 April 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 02:42 WIB

BOLA MANIA

Prediksi Jubilo Iwata vs Renofa Yamaguchi, J2-League 29 April 2025

Selasa, 29 Apr 2025 - 02:41 WIB