Pengurus PSI Aceh Melayat Ke Rumah Duka Adik Kandung Usman Lamreung

- Jurnalis

Selasa, 30 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH – Pengurus Pers Siber Indonesia (PSI ) Aceh melayat Kerumah duka adik kandung Penasehat PSI Aceh yang juga pengamat sosial, politik dan pembangunan dari Universitas Abulyatama (Unaya), Dr. Usman Lamreung, M.Si. di Banda Aceh, Senin (29/7/2024).

Baca Juga Artikel Beritanya :  Tarif Tol Sibanceh Baitussalam - Blangbintang dan Sebaliknya Masih Gratis, Ini Tarif Lengkap

Kabar duka ini awalnya diperoleh dari sebuah pesan Whatsapp yang dikirim kepada Ketua PSI Aceh Said Saiful.

“Innalillahi wa innailaihi rajiun. Telah berpulang ke Rahmatullah Azhari bin M. Kasim. di RSUD dr Zainol Abidin Banda Aceh Semoga alm Husnul khatimah. Mohon dimaafkan atas segala dosanya,”.

Baca Juga Artikel Beritanya :  Kemendikbudristek Tinjau Kesiapan Indonesiana 2023 di Aceh Besar

“Kami atas nama Pengurus PSI Aceh turut bela sungkawa atas meninggalnya Azhari bin M Kasim (40) ” kata Said Saiful,
Semoga almarhum/almahrumah mendapatkan tempat terbaik di sisi-Nya. Turut berduka cita yang mendalam.

Baca Juga Artikel Beritanya :  DP3A - Forum Puspa Aceh Keumalahayati Gelar Rakor

Alhamdulillah, rasa syukur bersama Sekretaris Muhammad Hasan, SSi, MSi dan pengurus PSI Aceh berkesempatan silaturahmi di kediaman bapak Usman Lamreng penasehat PSI Aceh. Tutup Said Saiful

 

 

FA News

Berita Terkait

HMI Aceh Besar Gelar FGD: Kawal Kebijakan Legislatif dan Eksekutif Menjelang Pelantikan Kepala Daerah Aceh
Mengenal Alat Pelindung Diri (APD) dan Pentingnya Memilih Penyedia Terpercaya
Pengurus SPS Aceh Besuk Muslem, Wartawan Media NAD yang Alami Kecelakaan
Penghujung Tahun 2024, Ini Pesan Dankorbrimob Polri Saat Pimpin Korps Raport
Peringatan 474 Tahun Hari Lahir Laksamana Malahayati, Laksamana Wanita Pertama Dunia Didikan Turki Utsmani
Anggota Komisi III DPR – RI Apresiasi Polres Bireuen Ungkap Sejumlah Kasus Besar
PT BNA kembali ke Alamat Lama dan Menempati Gedung Baru
PWI Provinsi Diingatkan tidak Terlibat Kegiatan HPN Ilegal
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:38 WIB

HMI Aceh Besar Gelar FGD: Kawal Kebijakan Legislatif dan Eksekutif Menjelang Pelantikan Kepala Daerah Aceh

Kamis, 6 Februari 2025 - 01:45 WIB

Mengenal Alat Pelindung Diri (APD) dan Pentingnya Memilih Penyedia Terpercaya

Rabu, 5 Februari 2025 - 23:04 WIB

Pengurus SPS Aceh Besuk Muslem, Wartawan Media NAD yang Alami Kecelakaan

Rabu, 1 Januari 2025 - 21:50 WIB

Penghujung Tahun 2024, Ini Pesan Dankorbrimob Polri Saat Pimpin Korps Raport

Rabu, 1 Januari 2025 - 18:51 WIB

Peringatan 474 Tahun Hari Lahir Laksamana Malahayati, Laksamana Wanita Pertama Dunia Didikan Turki Utsmani

Berita Terbaru