Bupati Aceh Besar Mawardi Ali Sebagai Irup Peringati HAB ke 75

- Jurnalis

Selasa, 5 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Aceh Besar Ir. Mawardi Ali

Aceh Besar (fanews.id) — Bupati Aceh Besar Mawardi Ali menjadi Inspektur Upacara (Irup) pada peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke-75 Kementerian Agama RI tingkat Kabupaten Aceh Besar, di komplek Madrasah Terpadu Tungkop, Darussalam, Selasa (5/1/2021).

Kegiatan yang bertema ‘Indonesia Rukun’ itu dihadiri unsur Forkopimda, OPD, ASN, serta Purnabakti Kementrian Agama Kabupaten Aceh Besar.

Dalam sambutannya, Mawardi Ali mengingatkan tentang semangat baru dalam mengelolah Kementrian Agama.

Baca Juga Artikel Beritanya :  Implementasi K3 di Tempat Kerja Cegah Penularan COVID-19

Dalam sambutannya, Bupatu Aceh Besar membacakan pidato Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas yang mengatakan bahwa semangat Kemenag dapat diterjemahkan dalam beberapa kata kunci dalam pengembangan keagamaan.

Manajeman pelayanan dan tata kelola birokrasi yang harus terus disempurnakan, penguatan moderasi beragama, dan persaudaraan harus terus dikembangkan.

“Landasan dalam pengelolaan dan pengembangan di Kemenag Kabupaten Aceh Besar, adalah bersumber dari ketiga aspek tersebut,” kata Mawardi Ali.

Baca Juga Artikel Beritanya :  Wakapolda Aceh Pimpin Syukuran Hari Lalulintas Bhayangkara Ke 65

ASN Kemenag harus terus menjaga kebersamaan, memupuk kerukunan dan kerjasama dan menjaga diri dari hal-hal yang merugikan diri sendiri san dan negara.

“Jadi kepada seluruh ASN, mari terus tingkatkan integritas profesionalisme, serta tanggung jawab dalam melaksanakan tugas sebaik-baiknya jangan ada tindakan kecurangan seperti korupsi,” tuturnya.

Di sela kegiatan, Bupati Aceh Besar turut menyematkan Satya Lencana bagi para ASN Kemenag yang telah mengabdi selama 10 tahun, 20 tahun dan 30 tahun, yang dilanjutkan dengan penyerahan penghargaan secara simbolis bagi guru serta siswa yang berprestasi di tingkat nasional dan provinsi.

Baca Juga Artikel Beritanya :  Kasus Covid-19 Lampaui Angka 100 Orang, 14 Meninggal Dunia

Pada kesempatan tersebut, Bupati Aceh Besar juga menyerahkan bantuan deposito korban kebakaran dari warga Kemenag Aceh Besar, berupa uang tunai sebanyak 15 juta rupiah kepada 2 siswa korban kebakaran yang berasal dari MIN Peukan Bada, dan MIN Cot Gue.

Sumber : *Media Center Aceh Besar*

Berita Terkait

IWATAN Adakan Buka Puasa Bersama Dan Santuni Anak Yatim
SPS Riau Umumkan Kepengurusan Baru 2025-2029: Semangat Baru di Tengah Arus Perubahan
Wabup Aceh Besar Buka Puasa Bersama dan Santuni Anak Yatim di Dayah Abu Chik Cot Sayun Blang Bintang
Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN
Aqiqah: Pengertian, Hukum, dan Keutamaannya dalam Islam
Borong Dagangan Warga, Polsek Darussalam Bagi-bagi Takjil ke Pengguna Jalan
PT BNA adakan Tausiyah Ramadhan hadirkan Dewan Pakar ICMI Aceh
Taqwaddin Motivasi para Murid MIN 2 Banda Aceh untuk Tekun Belajar dan Takzim ke Guru
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:58 WIB

IWATAN Adakan Buka Puasa Bersama Dan Santuni Anak Yatim

Jumat, 14 Maret 2025 - 23:32 WIB

SPS Riau Umumkan Kepengurusan Baru 2025-2029: Semangat Baru di Tengah Arus Perubahan

Jumat, 14 Maret 2025 - 16:23 WIB

Wabup Aceh Besar Buka Puasa Bersama dan Santuni Anak Yatim di Dayah Abu Chik Cot Sayun Blang Bintang

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:36 WIB

Ribuan Masyarakat Serbu Program Pasar Sembako Murah PLN

Rabu, 12 Maret 2025 - 07:39 WIB

Aqiqah: Pengertian, Hukum, dan Keutamaannya dalam Islam

Berita Terbaru